Banyak lagu-lagu yang bagus yang dirilis di tahun 2014. Dalam industri musik global, beberapa penyanyi internasional berlomba-lomba merilis album dan single sepanjang tahun. Lagu-lagu dari penyanyi populer seperti Taylor Swift, Katy Perry, Ariana Grande, Ed Sheeran atau John Legend tentu sudah tidak asing lagi di telinga pecinta musik barat. Selain itu beberapa grup band juga banyak yang eksis di tahun 2014, seperti Coldplay, U2, Maroon 5 atau The Black Keys.
Selain itu beberapa band-band indie juga banyak yang mencuri perhatian, seperti Future Islands, The War on Drugs, Caribou dan Cloud Nothings. Meski nama mereka belum terlalu familiar, namun lagu-lagunya banyak yang bagus dan menjadi hits. Nama-nama musisi senior seperti David Bowie atau Damon Albarn juga kembali eksis di tahun 2014. Berikut akan kami tampilkan chart 50 lagu paling bagus sepanjang tahun 2014 lalu.
(baca juga 50 lagu terbaik David Bowie)
(baca juga 50 lagu terbaik David Bowie)
- Future Islands - Seasons (Waiting On You)
- Coldplay - A Sky Full of Stars
- Taylor Swift - Shake It Off
- Arctic Monkeys - Do I Wanna Know
- Lana Del Rey - Ultraviolence
- Pharrell Wlliams - Happy
- Tove Lo - Habits (Stay High)
- U2 - Every Breaking Wave
- The War on Drugs - Under the Pressure
- Sam Smith - Stay With Me
- The Black Keys - Fever
- St. Vincent - Digital Witness
- Ed Sheeran - Sing
- Paramore - Ain't It Fun
- Beyonce - Drunk In Love (feat Jay-Z)
- Damon Albarn - Mr Tembo
- Michael Jackson - Love Never Felt So Good
- Jack White - Lazaretto
- Caribou - Can't Do Without You
- Magic! - Rude
- Katy Perry - Dark Horse (feat Juicy J)
- One Republic - Counting Stars
- Sia - Chandelier
- Damon Albarn - Lonely Press Play
- Weezer - Back to the Shack
- Charli XCX - Boom Clap
- A Great Big World - Say Something (feat Christina Aguilera)
- Taylor Swift - Blank Space
- Jessie J, Ariana Grande and Nicki Minaj - Bang Bang
- Beck - Blue Moon
- Coldplay - Magic
- Iggy Azalea - Fancy (feat. Charli XCX)
- Beyonce - XO
- Swans - Screen Shot
- David Bowie - Sue (Or in a Season of Crime)
- Foo Fighters - Something from Nothing
- Cloud Nothings - I'm Not Part of Me
- Kasabian - Eez-Eh
- DJ Snake - Turn Down for What (feat Lil Jon)
- Wild Beasts - Mecca
- Ariana Grande - Break Free (feat. Zedd)
- Shakira - Can't Remember to Forget You (feat Rihanna)
- Vance Joy - Riptide
- Jessie Ware - Though Love
- Linkin Park - Guilty All the Same (feat. Rakim)
- U2 - Iris (Hold Me Close)
- John Legend - All of Me
- Pitbull - We Are One (Ole Ola) (feat. Jennifer Lopez & Cláudia Leitte)
- Maroon 5 - Animals
- Coldplay - Midnight
Itu tadi list 50 lagu terbaik dan terpopuler di tahun 2014 yang sukses menjadi hits. Karya yang masuk list tersebut berasal dari berbagai genre musik, seperti pop, rock, hip hop, R&B, country, electronic, soul dan lain-lain. Untuk bisa mendengarnya bisa mendownload lagu mp3 di atas di internet. List di atas tentu tergantung pada individu masing-masing. Sekian info musik terbaru kali ini. Jika ada pendapat lain silahkan menambahkan di kolom komentar.
(CepatLambat)
Advertisement